Meliputi pekerjaan fisik pembangunan menara telekomunikasi yaitu :
Pekerjaan fabrikasi dan pengiriman material tower, pagar dan aksesorisnya
Pekerjaan Sipil ; persiapan lokasi, penggalian, pembesian dan pengecoran pondasi, pembuatan pagar dan halaman, pembuatan pondasi BTS, akses serta sarana pendukung lainnya.
Pekerjaan Pemasangan menara ; memasang menara (tower erection), tangga vertikal dan horizontal (vertical & horizontal tray) serta mounting
Pekerjaan Mechanical Electrical ; Pemasangan penangkal petir dan grounding system, pemasangan lampu halaman dan kelistrikan lainnya